1. Proses penguapan air menjadi kristal-kristal disebut ....
a. Transpirasi
b. Presipitasi
c. Kondensasi
d. Evaporasi
e. Sublimasi
2. Bagian permukaan bumi yang airnya mengalir ke dalam suatu sungai induk apabila terjadi hujan disebut .... sungai.
a. Siklus
b. Dataran banjir
c. Bantaran
d. Daerah aliran
e. Alur
3. Di bawah ini yang merupakan ciri khas daerah hilir sungai, yaitu ....
a. Ada meander
b. Arusnya deras
c. Banyak ditemui air terjun
d. Ada oxbow lake
e. Dijumpai delta
4. Pola aliran pada suatu kawah yang pola alirannya menunju ke pusat depresi, yaitu pola aliran sungai ....
a. Radial centrifugal
b. Radial centripetal
c. dendritik
d. Rectanguler
e. Trellis
5. Pola aliran sungai yang mirip akar tanaman disebut ....
a. Radial centrifugal
b. Radial centripetal
c. dendritik
d. Rectanguler
e. Trellis
6. Menurut sumber airnya, sungai di Indonesia umumnya termasuk sungai ....
a. Salju
b. Glacial
c. Gletser
d. Campuran
e. Hujan
7. Danau Poso, Danau Singkarak, dan Danau Maninjau, menurut terjadinya termasuk danau ....
a. Tektonik
b. Vulkanik
c. Dolina
d. Alamia tektovulkanik
8. Faktor utama yang memengaruhi proses siklus hidrologi adalah ....
a. Volume air
b. Kondisi tanah
c. Panas matahari
d. Garavitasi bulan
e. Drainase tanah
9. Proses perubahan wujud uap air menjadi air akibat pendinginan disebut ....
a. Transpirasi
b. Kondensasi
c. Infiltrasi
d. Adveksi
e. Sublimasi
10. Peristiwa perembasan air ke dalam tanah melalui pori-pori tanah disebut ....
a. Transpirasi
b. Kondensasi
c. Infiltrasi
d. Adveksi
e. Sublimasi
11. Sungai yang alirannya sejajar dengan arah antiklinal dinamakan sungai
a. Obsequent
b. Superimposed
c. Consequent longitudinal
d. Subequent
e. Consequent lateral
12. Pola aliran sungai pada daerah yang memiliki struktur patahan berbentuk ....
a. Radial centrifugal
b. Radial centripetal
c. Rectangular
d. Annular
e. Dendritik
13. Danau Toba menurut terbentuknya termasuk danau ....
a. Tektonik
b. Vulkanik
c. Tektovulkanik
d. Alami
e. Karst14. Danau Kalimutu dan Danau Kelud menurut terbentuknya termasuk danau ....
a. Tektonik
b. Vulkanik
c. Tektovulkanik
d. Alami
e. Karst
15. Lahan basah yang selalu tergenang air dengan jenis tumbuhan yang hidup disebut ....
a. Swamp
b. Marsh
c. Bog
d. Danau
e. Rawa pasang surut
16. Berikut ini faktor-faktor yang memengaruhi pembentukan tanah, kecuali ....
a. Iklim
b. Bahan induk
c. Topografi
d. Waktu
e. Air
17. Tanah yang terjadi dari pelapukan batuan yang mengandung kuarsa pada iklim basah disebut ....
a. Lisol
b. Regosol
c. Podzolit
d. Organosol
e. Kapur
18. Tanah yang terjadi dari bahan induk organik disebut ....
a. Lisol
b. Regosol
c. Podzolit
d. Organosol
e. Kapur
19. Tanah yang sangat subur dan umumnya berwarna hitam adalah tanah ....
a. Laterit
b. Humus
c. Litosol
d. Organosol
e. Alluvial
20. Penambang vertikal tubuh tanah disebut ....
a. zontal tanah
b. Genesa
c. Profil tanah
d. Top soil
e. Regolith
21. Lapisan tanah atas disebut ....
a. Horizontal tanah
b. Genesa
c. Profil tanah
d. Top soil
e. Regolith
22. Tekstur tanah yang ideal untuk membuat kerajinan keramik adalah ....
a. Clay
b. Loam
c. Crumb
d. Silty
e. Sand
23. Usaha pergantian jenis tamanan supaya tanah tidak kehabisan unsur hara disebut ....
a. Crop rotation
b. Contour farming
c. Terasering
d. Reboisasi
e. Contour plowing
24. Kelas kemampuan lahan tanpa pengawetan khusus adalah kelas ....
a. I
b. II
c. III
d. IV
e. V
25. Tanah dengan kemiringan 15-25%, lapisannya tipis, termasuk kelas kemampuan lahan ....
a. I
b. III
c. V
d. VI
e. VII
0 Comments:
Post a Comment